Tokyo, 29/9/1992 (ANTARA) - Presiden dan
Ibu Tien Soeharto serta rombongan Selasa siang pukul 14.00 waktu setempat
meninggalkan Tokyo menuju Jakarta setelah berada di ibukota Jepang itu selama
tiga hari, sejak Sabtu .
Di bawah tangga pesawat kepresidenan MD-11 Garuda Indonesia yang parkir di muka terminal internasional bandar udara Haneda, Kepala Negara dilepas Menlu Jepang Michio Watanabe, Duta Besar RI untuk Jepang Poedji Koentarso, Dirjen Asia Deplu Jepang Tadashi Ikeda,Dirjen Protokol J.Nakamura dan Duta Besar Jepang untuk Indonesia Michihiko Kunihiro.
Di bawah tangga pesawat kepresidenan MD-11 Garuda Indonesia yang parkir di muka terminal internasional bandar udara Haneda, Kepala Negara dilepas Menlu Jepang Michio Watanabe, Duta Besar RI untuk Jepang Poedji Koentarso, Dirjen Asia Deplu Jepang Tadashi Ikeda,Dirjen Protokol J.Nakamura dan Duta Besar Jepang untuk Indonesia Michihiko Kunihiro.